Semakin banyaknya orang menyukai game dan PC, keadaan itu
dimanfaatkan oleh berbagai macam produsen pencipta game. Dan berikut adalah
berbagai macam game yang populer yang sudah diluncurkan maupun yang sangat
dinanti – nanti :
- Pro Evolution Soccer 2013 (PES)
Diantara kalian mungkin sudah mengenal game ini. Yah.. ini adalah game tentang sepakbola. Game ini diluncurkan oleh produsen game terbesar di Jepang, yaitu Konami. Game ini diberitakan akan segera diluncurkan pada akhir tahun 2013. - CRYSIS 3
Game ini menceritakan seorang pemburu di kota New York yang keadaan kondisi kote tersebut sudah hancur lebur dan mulai dipenuhi dengan pepohonan. Sang pemburu yang bernama prophet ini bertugas untuk menemukan jawaban pasukannya dan berusaha membangkitkan peradaban manusia kembali berada di muka bumi. Game ini dikabarka akan lebih keren dari COD (Call of Duty). - Prototype 2
Prototype 2 adalah jenis game tipikal tetapi game ini sangat berbeda dari GTA. Prototype menceritakan seseorang yang memiliki kekuatan layaknya seperti super-hero dan batas moral yang lebih cenderung ke arah karakter antagonis. - God of War 4
Game ini adalah game keluaran Sony dan game menceritakan sebuah balas dendam, kematian para dewa, dan kiamat bagi dunia. God of War adalah game yang penuh dengan kejahatan. Walaupun balas dendam yang sudah terbalaskan, inti ceritanya kembali bangkit di tiga seri sebelumnya yang sebelumnya seolah – olah sudah berakhir. Tetapi sepertinya Sony tidak membiarkan game terpopuler miliknya mati. Sehingga muncul game God of War 4.
Mungkin diantara kalian masih banyak yang menyukai game
online bahkan ada yang sampai memanfaatkan game tersebut sebagai taruhan online. Semoga dengan artikel ini, anda tertarik dengan memainkan game – game tersebut
dan meninggalkan taruhan secara online.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar